Page 100 - FLIPBOOK PERUBAHAN LINGKUNGAN
P. 100

GLOSARIUM




         Abiotik

                faktor  -  faktor  lingkungan,  seperti  faktor
                iklim  dan  faktor  edafik  yang  tidak  secara
                langsung  disebabkan  kehadiran  organisme
                lain
         Atmosfer

                lapisan    gas     dengan      ketebalan      ribuan
                kilometer yang terdiri atas beberapa lapisan
                dan  berfungsi  melindungi  bumi  dari  radiasi

                dan pecahan meteor
         Amdal
               kajian  mengenai  dampak  penting  suatu
               usaha  atau  kegiatan  yang  direncanakan
               pada  lingkungan  hidup  sebagai  proses
               pengambilan            keputusan            tentang

               penyelenggara usaha atau kegiatan.
         Bioindikator
               organisme  hidup  yang  digunakan  untuk

               mengukur kondisi lingkungan tertentu
         Biotik

               faktor-faktor di dalam lingkungan organisme
               yang  muncul  sebagai  akibat  dari  aktivitas
               organisme lain








                                                                    85
   95   96   97   98   99   100   101   102   103