Page 165 - KELAS 4 BAHASA INDONESIA
P. 165

BAB 7                                                  KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
                                                                                     KEMENTERIAN PENDIDIKAN,


                                                                                      REPUBLIK INDONESIA, 2021
                                                                                    Bahasa Indonesia: Lihat Sekitar
                                                                                                     SD Kelas IV
                       Asal - Usul                                      Penulis: Eva Y. Nukman, Cicilia Erni Setyowati

                                                                                        ISBN: 978-602-244-337-7









































                                 Tujuan Pembelajaran



                        Setelah mempelajari Bab 7 ini kalian diharapkan dapat:


                           •  memahami instruksi yang disampaikan secara audio;

                           •  menemukan dan mengidentifikasi informasi di dalam teks dan

                               gambar;

                           •  menyampaikan pendapat tentang informasi di dalam teks;

                               dan

                           •  membuat teks narasi menggunakan kata penghubung

                               antarkalimat.







                                                                                           Bab 7 | Asal-Usul     155
   160   161   162   163   164   165   166   167   168   169   170