Page 18 - E-Modul Sepak Takraw
P. 18
c. Cara Menghitung Angka
Angka diberi kepada regu yang dapat mematikan bola di
daerah lawan.
d. Perhitungan Angka Rally Point
1) Angka kemenangan untuk satu set adalah 15 angka, apabila
terjadi 14 sama maka untuk mencapai kemenangan harus
selisih dua angka dan angka terakhir adalah 17, dengan sistem
3 set kemenangan.
2) Servis dilakukan tiga kali berturut-turut oleh tiap regu dan
bergantian, apabila terjadi duice (14-14) maka servis
dilakukan oleh regu yang mendapatkan point.
3) Dalam pertukaran tempat ( istirahat tiap set masing-masing
diberiikan waktu untuk istirahat 2 menit).
4) Jika kedua regu memenangkan dua set, maka kemenangan
ditentukan oleh hasil tie break, dengan angka 15 angka,
apabila terjadi angka 14 sama maka untuk mencapai harus
selisih dua angka dan angka terakhir adalah 17.
5) Sebelum set tie break, wasit melakukan undian yang
memenangkan undian melakukan servis pertama.
6) Pergantian tempat pada set tie break jika salah satu regu
mencapai point angka 8.
17