Page 6 - TUGAS FLIP PDF ONLINE
P. 6
kedua belah kaki secara bergantian dicambukkan naik turun ke atas dan ke
bawah. Sewaktu berenang gaya bebas, posisi wajah menghadap ke permukaan
air.
Menurut Thomas (2000: 111) “renang gaya bebas adalah gaya yang
menggunakan gerakan mengayunkan tangan lewat atas permukaan air atau
gaya crawl”. Berdasarkan pendapat diatas dapat disimpulkan bahwa renang
gaya bebas adalah gaya yang menggunakan gerakan mengayunkan tangan
lewat atas permukaan air atau gaya crawl dan satu-satunya gambaran mengenai
perenang, gaya ini merupakan gaya yang tercepat. Dalam melakukan renang
tubuh harus berada di atas air semaksimal mungkin dengan rileks, posisi kepala
membantu untuk menentukan posisi tubuh secara umum untuk stabil waktu
berenang.
B. Rumusan Masalah
1. Apa pengertian renang gaya bebas?
2. Bagaimana teknik renang gaya bebas?
3. Bagaimana peraturan resmi renang gaya bebas dalam perlombaan?
C. Tujuan Penulisan
1. Untuk mengetahui pengertian renang gaya bebas.
2. Untuk mengetahui teknik renang gaya.
3. Untuk mengetahui peraturan resmi renang gaya bebas dalam perlombaan.
D. Manfaat penulisan
Manfaat penulisan makalah ini yaitu untuk memberikan wawasan pengetahuan
dan penjelasan kepada pembaca terkhusus untuk mahasiswa dalam memahami
dan mempelajari materi mengenai renang gaya bebas.
2