Page 3 - MAJALAH.cdr
P. 3
BABINSA BERSAMA BABINKAMTIBMAS
MONITORING PENDISTRIBUSIAN 39 TON BERAS
S i t u b o n d o ,
Pemerintah melalui Dinas
S o s i a l K a b u p a t e n
Situbondo bekerja sama
dengan Perum Bulog Sub
Drive Bondowoso sukses
menyalurkan Bantuan
Pangan Cadangan Beras
Pemerintah (CBP) Tahap III
Tahun 2024 kepada 3.947
Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di delapan desa wilayah Kecamatan
Suboh, Kabupaten Situbondo. Situbondo (10-10-2024)
Sinergi antara TNI dan masyarakat kembali ditunjukkan dalam acara
peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Dusun Kembang Sambi Timur,
Desa Pasir Putih, Kecamatan Bungatan. Pengamanan acara yang dihadiri
sekitar 500 jamaah ini dipimpin oleh Serka Kuswanto dari Koramil
15/Bungatan bersama personel lainnya, memastikan jalannya acara berjalan
aman dan lancar. Situbondo (10-10-2024)
Proses pendistribusian di delapan kantor desa setiap KPM menerima
bantuan berupa 10 kilogram beras yang bertujuan untuk meringankan beban
pengeluaran mereka dalam memenuhi kebutuhan pangan sehari-hari.
Alokasi Penerima Bantuan di 8 Desa Kecamatan Suboh" Desa Buduan
757 KPM, Desa Cemara 367 KPM, Desa Dawuan 435 KPM, Desa Gunung
Malang 490 KPM, Desa Gunung Putri 643 KPM, Desa Ketah 517 KPM, Desa
Mujodungkol 118 KPM dan Desa Suboh 622 KPM
Acara dimulai dengan kehadiran masyarakat penerima bantuan di
masing-masing kantor desa dengan proses pendataan oleh petugas Dinas
Sosial Kabupaten Situbondo, penyerahan simbolis bantuan beras dilakukan
oleh kepala desa di setiap wilayah, didampingi oleh Babinsa dan
Bhabinkamtibmas setempat.
Hadir dalam kegiatan ini, Kepala
Dinas DPMD Kabupaten Situbondo,
Suriyatno, SH., Sekcam Suboh, H.
Achmad Rifa'i, SH., Babinsa dan
Bhabinkamtibmas masing-masing
desa, Petugas Dinsos Kabupaten
Situbondo. dan Pendamping desa
dan masyarakat penerima bantuan.