Page 148 - Modul PJJ IPS 8 genap
P. 148
Mengerjakan Tugas
Dengan membaca dan mengerjakan aktivitas 1 dan 2, Ananda paham apa saja
yang menjadi faktor-faktor pendorong bangsa Barat datang ke Indonesia, motivasi
3G, dan Revolusi Industri. Untuk itu silahkan Ananda melengkapi tabel berikut!
Dampak Revolusi Industri
1. Bangsa Barat memerlukan bahan baku industri yang lebih banyak
2. ………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………
3. ………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………
4. ………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………
5. ………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………
Setelah Ananda berhasil mengisi tabel diatas, serahkan pekerjaan Ananda kepada
guru untuk diperiksa dan memperoleh umpan balik. Apabila pembelajaran
dilaksanakan dengan daring, dapat mengirimkan foto pekerjaan Ananda melalui
whatsapp/Instagram/google classroom ataupun aplikasi lain yang dapat
digunakan dalam pembelajaran daring. Untuk memperdalam pemahaman, bacalah
buku paket kelas VIII halaman 199-201.
D. Latihan
Kerjakan latihan berikut ini!
1. Apa saja yang menjadi latar belakang bangsa-bangsa Barat datang ke
Indonesia?
2. Daya Tarik apa saja yang mendorong kedatangan bangsa Barat ke Indonesia?
3. Apa saja yang menjadi pendorong bangsa Barat datang ke Indonesia?
4. Jelaskan motivasi bangsa-bangsa Barat melakukan penjelajahan samudra?
5. Jelaskan dampak dari Revolusi Industri sehingga bangsa-bangsa Barat
melakukan penjelajahan samudra dan sampai ke Indonesia!
E. Rangkuman
Ananda baru saja selesai mengikuti pembelajaran ke satu. Tentunya Ananda
sudah mengerti dan paham latar belakang kedatangan bangsa Barat ke Indonesia,
apa saja yang menjadi motivasi bangsa Barat datang ke Indonesai, dan Ananda
Modul PJJ Mata Pelajaran IPS – Kelas VIII Semester Genap 130