Page 87 - Modul PJJ IPS 8 genap
P. 87

d.  Dari aktivitas yang dilakukan, kesulitan apa yang ditemui?





                      e.  Nilai-nilai  karakter  apa  yang  Ananda  peroleh  selama  melakukan  aktivitas
                          pembelajaran 2?







                  G.  Rubrik Penilaian/Kunci Jawaban/Pedoman Penskoran

                      Kunci Jawaban

                        No                            Kunci Jawaban                              skor


                        1    Terjadi Perbedaan suku bangsa di Indonesia karena                   10
                             faktor geografis sebagai negara kepulauan. Keragaman terjadi juga
                             karena  letak  Indonesia  di  jalur  pelayaran  perdagangan  dunia,
                             sehingga interaksi dengan budaya bangsa lain menjad erat.

                        2    Terdapat perbedaan pekerjaan di dalam masyarakat                    5
                             karena perbedaan kondisi alam dan karena setiap orang punya
                             kelebihan juga  keunggulan di bidang masing-masing

                        3    peran dan fungsi keragaman budaya                                   5
                                1.  Sebagai daya tarik bangsa asing

                                2.  Mengembangkan kebudayaan nasional
                                3.  Tertanamnya sikap toleransi
                                4.  Saling melengkapi hasil budaya

                                5.  Mendorong inovasi kebudayaan














    69             Modul PJJ Mata Pelajaran IPS – Kelas VIII Semester Genap
   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91   92