Rantai Emas sebagai Makna Sila Ke-2,
”Kemanusiaan yang Adil dan Beradab”
dilambangkan Rantai yang disusun atas gelang-
gelang kecil ini menandakan hubungan manusia satu
sama lain yang saling membantu, gelang yang
persegi menggambarkan pria sedangkan gelang
yang lingkaran menggambarkan wanita.