Page 96 - makhluk hidup
P. 96

Setelah  kamu  melakukan  gerakan  daur  hidup  kupu-kupu,  selanjutnya  berikan

               komentar atau saran kepada temanmu. Kita harus memberikan saran yang baik

               jika teman melakukan gerakan yang masih salah. Hal ini harus kita lakukan agar
               terciptanya kerukunan dan saling menyayangi terhadap teman. Saling menyayangi

               adalah pengamalan sila kedua Pancasila yang berbunyi kemanusiaan yang adil dan

               beradab.  Saran  yang  baik  dapat  kamu  tuliskan  terlebih  dahulu  pada  buku  tulis

               masing-masing.
   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101