Page 69 - E-Modul Fisika Kelas XII IPA_Neat
P. 69

KEGIATAN BELAJAR II



                 kedua ujung penghantar tersebut dan berbending terbailk

                 dengan hambatannya”. Sebuah benda penghantar dikatakan

                 mematuhi  hukum  Ohm  apabila  nilai  resistansinya  tidak
                 bergantung  terhadap  besar  dan  polaritas  beda  potensial

                 yang dikenakan kepadanya.



                 Langkah Kerja

                 1. Bukalah situs praktikum virtual PhET Simulation pada link

                    berikut http://phet.colorado.edu

                 2. Ikuti prosedur pada petunjuk umum penggunaan phet

                    simulation sebelumnya


                 3. Cari simulasi yang akan dilakukan eksperimendan pilihlah


                    simulasi hukum ohm seperti gambar dibawah ini



                 Untuk  mempermudah  kamu  melakukan  praktikum  secara

                 mandiri,  maka  perhatikan  video  berikut  untuk  melakukan
                 percobaan Hukum Ohm menggunakan PhET Simulation.



































                                                                                                              63
                 Fisika Kelas XII IPA SMA
   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74