Page 129 - BUKU 2. PPR INDUSTRI TK. 1
P. 129
Upaya keamanan sumber radioaktif dalam pengangkutan harus dapat
memenuhi fungsi keamanan sumber radioaktif yang meliputi:
1. Fungsi Pencegahan
Upaya keamanan yang memenuhi fungsi pencegahan sesuai dengan
tingkat keamanan ditunjukkan pada tabel 4.6. sebagai berikut.
Tabel 4.6. Upaya keamanan fungsi pencegahan dalam pengangkutan
Tingkat Keamanan
Upaya keamanan fungsi pencegahan
dasar lanjutan Lanjutan
dalam Pengangkutan
diperketat
pemberitahuan pendahuluan kepada √ √ √
penerima
pemberitahuan pendahuluan kepada √ √
Kepala BAPETEN
pengidentifikasian personil √ √ √
pengangkut
pemilihan moda Pengangkutan √ √ √
Sumber Radioaktif
penentuan rute Pengangkutan √ √
Sumber Radioaktif
penentuan tempat pemberhentian √ √ √
dan transit
Pemberitahuan pendahuluan meliuti:
- rencana pengiriman
- moda Pengangkutan Sumber Radioaktif
- perkiraan waktu kedatangan.
Keamanan Sumber Radioaktif, DPK – BRIN, 2023 | 25