Page 139 - BUKU 2. PPR INDUSTRI TK. 1
P. 139

4.3.   Prosedur Impor (untuk importir)

                                            4.4.   Rencana Keamanan untuk Kegiatan Pengangkutan
                                                  Sumber Radioaktif (jika ada kegiatan Pengangkutan

                                                  Sumber Radioaktif)
                                  BAB V     PELATIHAN
                                  BAB VI    INVENTARISASI DAN REKAMAN HASIL INVENTARISASI

                                  BAB VII   PENANGGULANGAN KEADAAN DARURAT KEAMANAN
                                            SUMBER RADIOAKTIF

                                  BAB VIII  PELAPORAN



                                B. Penanggulangan  Keadaan  Darurat  Keamanan  Sumber
                                   Radioaktif

                                   Kondisi  yang  termasuk  dalam  keadaan  darurat  Keamanan  Sumber

                                   Radioaktif meliputi:
                                       -  akses tidak sah terhadap Sumber Radioaktif
                                       -  perusakan fasilitas

                                       -  kehilangan Sumber Radioaktif
                                       -  pencurian atau Sabotase terhadap Sumber Radioakti
                                       -  pemindahan tidak sah Sumber Radioaktif

                                       -  peningkatan  ancaman  yang  mempunyai  dampak  signifikan
                                          terhadap Keamanan Sumber Radioaktif atau fasilitas
                                       -  kecelakaan Pengangkutan Sumber Radioaktif.


                                   Terkait dengan upaya untuk mengurangi potensi peningkatan ancaman

                                   yang  mempunyai  dampak  signifikan  terhadap  Keamanan  Sumber
                                   Radioaktif atau fasilitas perlu dilakukan:
                                        -  menempatkan  Sumber  Radioaktif  di  dalam  kontainer  dan

                                          disimpan di fasilitas penyimpanan jika Sumber Radioaktif tidak
                                          dioperasikan




                                                Keamanan Sumber Radioaktif, DPK – BRIN, 2023                                                                 | 35
   134   135   136   137   138   139   140   141   142   143   144