Page 10 - Matematika-BS-KLS-XI merdeka_Neat
P. 10

c.                y

                                      3
                                      2
                                      1
                                                                            x
                           -4  -3  -2  -1  0  1  2  3  4  5  6  7  8  9  10  11  12
                                      -1
                                      -2
                                      -3
                                      -4
                                      -5
                                      -6
                                      -7
                                      -8




                          Ayo Berkomunikasi


                   Relasi yang bukan fungsi dapat dibuat menjadi fungsi. Setujukah kalian dengan
                   pendapat ini? Bagaimana kalian melakukan hal tersebut? Gunakan salah satu
                   contoh soal dalam Latihan 1.1 no. 4 untuk mengubah relasi bukan fungsi
                   menjadi fungsi.




                 2.  Domain, Kodomain, dan Range


                  Eksplorasi 1.1   Domain, Kodomain, dan Range



                 Kalian sudah belajar domain, kodomain, dan range  di SMP. Kalian memperdalam
                 pemahaman ini dengan mengeksplorasi tiga masalah. Ketiga masalah tersebut
                 dibuat berurutan agar kalian memperoleh pemahaman yang benar tentang domain,
                 kodomain, dan range.
                 Masalah Pertama

                     Data  kecepatan seorang pelari jarak pendek (sprinter) setiap detik dicatat dan
                 ditampilkan dalam grafik berikut:









                 10   Matematika untuk SMA/SMK Kelas XI
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15