Page 17 - Produk Flipbook Delvina Winda A
P. 17
Upaya Pelestarian yang Dilakukan
Pelepasliaran dilakukan dengan mengembalikan ke
habitat aslinya dan dikaji terlebih dahulu sebelum
dilepasliarkan. Lokasi pelepasliaran burung kucica
hutan di Sumatera dan Kalimantan,
Kerjasama dengan pihak pasar ini sifatnya lebih kepada
monitoring atau pengawasan. Kemudian pembinaan
kepada para penangkar guna?
Pemantauan populasi satwa di alam liar secara
keseluruhan, tidak terkhusus pada burung kucica hutan
dan cucak rawa. Pemantauan ini bekerjasama dengan
akademisi, BRIN, Balai Besar Veteriner.
Kebijakan atau Peraturan
Kebijakan atau Peraturan mengenai satwa mengacu
kepada perubahan kedua PERMEN LHK No.106 Tahun
2018. Akan tetapi, burung kucica hutan dan cucak rawa
termasuk dalam kategori satwa yang tidak dilindungi
11