Page 16 - E-LKPD Fix_Neat
P. 16

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK II




               TUJUAN PEMBELAJARAN/INDIKATOR
                 Menentukan  penyelesaian  sistem  persamaan  linear  dua  variable
                  dengan metode substitusi
                 Menentukan  penyelesaian  sistem  persamaan  linear  dua  variabel
                  dengan metode eliminasi                                                6 x 40 menit
                 Menentukan  penyelesaian  sistem  persamaan  linear  dua  variabel
                  dengan metode gabungan (eliminasi dan substitusi)



                   B
                               Metode Substitusi



                                                                                Masalah 3

                     Untuk memahami materi ini, perhatikanlah permasalahan berikut.
                   Harganya

                   berapa bu ?                                             Pada  hari  minggu,  Farah  dan
                                                                  Ibunya  pergi  ke  pasar  untuk  membeli
                                                                  buah-buahan.  Sesampainya  di  pasar,
                                                                  mereka  pun  menghampiri  sebuah  toko
                                                                  buah  yang penuh  dengan  buah-buahan.
                                                                  Percakapan  transaksi  jual  beli  antara
                                                                  Farah  dan  Penjual  pun  terjadi  sebagai
                                                                  berikut.



                       Sumber: Mikirbae.Com



                                          Tiga manga dan                         Rp. 8.500

                                          dua apel



                                         Dua mangga dan                          Rp. 15.500

                                         satu apel




                                                                                   SMP Kelas VIII
                                                                                SMP Kelas VIII          9
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21