Page 26 - Modul Materi Perubahan Lingkungan Putri Rioni Rahmi
P. 26

MODUL BIOLOGI PERUBAHAN LINGKUNGAN KELAS X FASE E                                              22





                        PENILAIAN DIRI








          No                               Pertanyaan                                    Jawaban


                  Apakah Anda dapat mengidentifikasi faktor-faktor
           1                                                                            ya      tidak
                            penyebab perubahan lingkungan?



                     Apakah Anda dapat mengidentifikasi dampak
           2                                                                            ya      tidak
                                   perubahan lingkungan?



                          Apakah Anda dapat mencari alternatif
           3             menanggulangi  dampak         perubahan                        ya      tidak

                                          lingkungan?

















                            Bila ada jawaban "Tidak", maka segera lakukan

                            review pembelajaran, terutama pada bagianyang
                            masih "Tidak".




                            Bila semuajawaban "Ya", maka Anda dapat

                            melanjutkan ke pembelajaran berikutnya.
   21   22   23   24   25   26   27   28