Page 5 - BAHAN AJAR FLIP BOOK.docx
P. 5
• Melalui pengamatan terhadap
tayangan Power Point yang disajikan
melalui Zoom Meeting, siswa dapat
menganalisis kata kunci pada iklan
media cetak dengan benar.
• Melalui membaca iklan pada media
cetak dan berdiskusi melalui Zoom
Meeting, siswa dapat membuat
bagan kata kunci yang terdapat
pada iklan media cetak dengan
tepat.
TUJUAN • Melalui pengamatan terhadap video
pada Power Point yang disajikan
melalui Zoom Meeting, siswa dapat
merinci organ pencernaan yang
terdapat pada hewan ruminansia
dengan benar.
• Melalui pengamatan terhadap
gambar pada Power Point yang
disajikan melalui Zoom Meeting,
siswa dapat mempersentasikan alur
organ pencernaan pada hewan
ruminansia dengan tepat.
MATERI
Bahasa Indonesia
Kata kunci pada iklan media cetak
IPA
Organ pencernaan pada hewan dan
fungsinya

