Page 16 - Modul Elektronik Kapten Ilyas
P. 16

Petunjuk Penggunaan E-Modul










               A. Petunjuk Bagi Peserta Didik







                             Agar  memperoleh  hasil  pembelajaran  yang  maksimal,
                     dalam  menggunakan  Modul  Elektronik  ini,  maka  langkah-
                     langkah yang perlu dilaksanakan antara lain :
                     1)  operasikan  Modul  Elektronik  ini  dengan  tombol  navigasi
                     yang telah tersedia;
                     2)    untuk  mengoperasikan  VIDEO  Klik  tombol  navigasi  yang
                     tersedia, audio dan layar dapat disesuaikan dengan kebutuhan
                     masing-masing peserta didik;
                     3)  untuk  mengoperasikan  peta  dengan  kaca  pembesar
                     sesuaikan tingkat perbesaran pada ikon yang tersedia;
                     4)  baca  dan  pahami  dengan  seksama  uraian-uraian  materi
                     yang  ada  pada  masing-masing  kegiatan  belajar.  Apabila  ada
                     materi yang kurang jelas, peserta didik dapat bertanya kepada
                     pendidik yang mengampu kegiatan pembelajaran;
                     5) latihan soal dalam modul ini digunakan soal pilihan ganda
                     dan uraian;
                     6)  untuk  dapat  mengoperasikan  Latihan Soal  pilihan  ganda
                     peserta  didik  terlebih  dahulu  mengisi  semua  jawaban  yang
                     tersedia dengan memilih jawaban yang dianggap benar;
                     7)    apabila  belum  menguasai  level  materi  yang  diharapkan,
                     ulangi lagi pada kegiatan belajar sebelumnya atau bertanyalah
                     kepada pendidik yang mengampu kegiatan pembelajaran.



















               16 | M o d u l   P e r a n a n   K a p t e n   I l y a s   L u m a j a n g
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21