Page 24 - LKPD Sistem Pernafasan Manusia draf
P. 24

Pembelajaran 4





               Rasakan
                 Amati
                Cermati

                                                                                                    Niteni




            Indikator Ketercapaian Tujuan Pembelajaran:
              1. Peserta  didik  mampu  menjelaskan  cara  menjaga  kesehatn  organ
                 pernafasan manusia.

           Petunjuk Kegiatan:

             1.  Bacalah tata urutan kegiatan yang terdapat pada LKPD Kegiatan 1!
             2.  Ikuti gerakan, kegiatan, maupun tugas yang terdapat pada LKPD Kegiatan 1!
           Kegiatan 1
             1. Buatlah kelompok beranggotakan masing-masing 4 peserta didik!

             2.  Amati vidio tentang sistem pernafasan manusia berikut!
             3.  Buatlah  catatan  atau  daftar  pertanyaan  apabila  kamu  mengalami  kesulitan

                memahami materi!
             4. vidio bisa discan menggunakan barcode berikut!
                 link vidio: https://s.id/25AF9












                                                       atau scan
                                                         di sini






           Tahukah kamu?
           Selain berenang, ada juga beberapa latihan kardio lainnya yang baik untuk
           meningkatkan  kapasitas  paru-paru.  Beberapa  latihan  tersebut,  antara  lain

           berlari, joging, atau olahraga dengan alat berat di gym.
           Latihan kardio bisa meningkatkan kapasitas paru-paru berlipat ganda karena
           ketika  kamu  melakukan  latihan  yang  berat  dan  cepat,  paru-paru  harus

           bekerja lebih keras mengambil oksigen.





                                                                                                               17
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29