Page 23 - Modul Peluang
P. 23

AYO KITA MEMBUKTIKAN!




             Pelemparan sebuah koin akan menghasilkan 2 kejadian yaitu sisi angka dan
             sisi gambar. Perhatikan tabel berikut ini untuk memahami nya.



                                       Banyak
                         Ruang         kejadian                         Titik       Banyak
                                                                                       titik
              Tim        Sampel          yang         Kejadian        Sampel        sampel
                           (S)         mungkin                       Kejadian        (n(A))

                                        (n(S))



                                                       Muncul
             Tim A        {A,G}             2                            {A}             1
                                                        Angka



                                                       Muncul
             Tim B        {A,G}             2                            {G}             1
                                                       Gambar



              Dari tabel diatas, pada kolom terakhir menyatakan perbandingan banyaknya

              titik sampel dengan banyaknya kejadian yang mungkin pada ruang sampel
              disebut peluang atau peluang teoritik. Jadi, dari ilustrasi tadi, peluang Tim A

              bisa mendapatkan bola pertama kali adalah


             Peluang  Teoritik  dikenal  juga  dengan  peluang  klasik.  Sering  disebut  hanya

             “peluang”. Peluang teoritik adalah perbandingan banyak hasil yang mungkin
             dari kejadian A dengan banyak hasil yang mungkin dari suatu percobaan.


                                            RUMUS PELUANG TEORITIK









                Keterangan :

                p(A) = peluang teoritik
                n(A) = banyak hasil yang mungkin dari kejadian A (banyak anggota A)
                n(S) = banyak hasil yang mungkin dari suatu percobaan (banyak anggota
                ruang sampel S).




                                                                 Matematika Kelas VIII | Peluang          18
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28