Page 95 - MODUL BIOLOGI KELAS X (1)
P. 95
Bab 7
Tumbuhan
Angiospermae (Kormofita Berbiji tertutup)
Ciri-cirinya:
✓ Tumbuhan dengan tingkat perkembangan ter- tinggi.
✓ Sudah memiliki bunga sebenarnya dengan bagian-bagianya.
✓ Bentuk daun pipih, melebar dengan susunan tulang daun yang beraneka ragam.
✓ Bakal biji tidaktampak, karena terbungkus dalam suatu badan buah (putik) sehingga disebut
tumbuhan biji tertutup.
✓ Terjadi pembuahan ganda, yaitu pertemuan antara:
Inti generatif 1 + sel telur -» zigot/embrio Inti generatif 2 + Inti kandung lembaga -» endosperm
sekunder
Selang waktu penyerbukan dengan pembuahan relatif pendek. Serbuk sari yang jatuh di kepala
putikakan membentukbuluh serbuksari ke ruang bakal biji
Tumbuhan Angiospermae meliputi: Monokotil (biji berkeping satu) Dikotil (biji berkeping dua)
Rangkuman Materi & Kumpulan Soal Biologi X | 92