Page 2 - Interaksi Social
P. 2
INTERAKSI
SOSIAL
A. Tujuan Pembelajaran
Setelah membaca modul dalam pembelajaran 2 ini
ananda mampu memahami dan mengidentifikasi proses
interaksi sosial di masyarakat.
B. Uraian Materi
Pada kegiatan pembelajaran ini, Ananda akan
mempelajari tentang interaksi sosial. Interaksi sosial
merupakan hubungan timbal balik antara individu dengan
individu, individu dengan kelompok atau kelompok dengan
kelompok. Proses tersebut terjadi akibat adanya
kebutuhan–kebutuhan yang terwujud dalam tingkah laku
manusia dalam hubungannya dengan pihak-pihak lain.
c. Video Pembelajaran