Page 15 - E-BOOK INTERAKTIF_Neat
P. 15

B                        KONVERSI BILANGAN




                      Bilangan Desimal
               u       B il an g an  D e s im al
               u
                      Bilangan desimal adalah bilangan yang paling umum atau  pal-

               ing sering kita temui di kehidupan sehari-hari. Sistem bilangan ini
 Gambar 1. Struktur Alamat IPv4
               menggunakan basis 10 atau menggunakan 10 macam bilangan yaitu
 Sumber:
 https://en.wikipedia.org/wiki/File:IPv4_address_structure_and_writing_sys-  0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, dan 9. Sistem bilangan desimal dapat berupa inte-
 tems-en.svg
               ger desimal (decimal integer) dan dapat juga berupa pecahan desimal

               (decimal fraction). Contoh bilangan = 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9


                      Misal = 9.875











                      Bilangan Biner
               u       B il an g an  B in e r
               u
                      Bilangan biner (basis 2) adalah sistem bilangan yang hanya  ter-

               diri dari 2 simbol yaitu 0 dan 1. Bilangan biner ini di populerkan oleh

               John Van Neuman.  Contohnya  menggunakan  bilangan  biner  agar

               bisa saling berkomunikasi antara komponen (hardware) maupun an-

               tar sesama komputer. Karena komputer hanya menggunakan baha-


     “Barangsiapa belum pernah merasakan pahitnya   sa mesin, yaitu apabila komputer mendapatkan sinyal listrik bernilai
               1, apabila komputer tidak mendapatkan sinyal listrik berarti bernilai 0.
       menuntut ilmu walau sesaat, ia akan menelan
               Contoh bilangan = 0, 1

       hinanya kebodohan sepanjang hidupnya”
                      Misal = 10111010
       – Imam Syafi’i


















 14   Pengalamatan IPv4 untuk Mahasiswa Peminatan TKJ  Pengalamatan IPv4 untuk Mahasiswa Peminatan TKJ           15
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20