Page 30 - MODUL Jadi Tahap 7
P. 30
TUJUAN
No. Tujuan
1. Siswa dapat Menemukan hubungan kuantitatif gerak melingkar
pada roda-roda berhubungan dengan benar
FENOMENA
(Sumber : Pecinta Balap Sepeda, Ini 5 Spesifikasi Onderdil Sepeda Balap Shimano 2020 - Digital Blog's (digitalartsre.com))
Sepeda adalah salah satu sarana transportasi yang sederhana, tanpa
menggunakan mesin memiliki 2 atau 3 roda yang digerakkan dengan
adanya hubungan roda dengan rantai serta pedal. Tentu selain sebagai
sarana transportasi sepeda juga digunakan untuk kegiatan olahraga.
Tahukah kamu pada alat transportasi sepeda juga menerapkan dari ilmu
fisika yaitu gerak melingkar. Roda yang berputar serta rantai yang ada
pada sepeda juga menerapkan dari konsep gerak melingkar. Untuk lebih
jelas tonton lah video di bawah ini
Video Fenomena Gerak Melingkar dapat dilihat pada video di
bawah ini
Gears and the Principles of Gear Systems - YouTube
video 1.mp4 - Google Drive
26