Page 18 - E-BOOK BANGUN RUANG SISI DATAR
P. 18

Perhatikan video tayangan dibawah ini!
















                                                 Video 3. Bangun Ruang Prisma

                   Unsur-unsur bangun ruang prisma

                   1.  Tinggi prisma

                       Setiap bangun ruang pasti memiliki tinggi atau kedalaman. Tinggi prisma adalah jarak
                       antara bidang alas dengan bidang atas.

                   2.  Sisi/bidang



















                                            Gambar 13. Bangun Ruang Prisma Segi Enam
                                                       Sumber: google images

                       Sisi/Bidang pada prisma menyesuaikan jenis prisma itu sendiri. Misalnya kita ambil

                       prisma segi enam sebagai contoh. Maka akan terdapat 8 sisi atau bidang yang dimiliki






                                                                                                    15
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23