Page 4 - e-modul IPA kelas 9_Beti Hartati
P. 4
Kata Pengantar
I Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam
(IPA) Terpadu merupakan salah satu mata
pelajaran wajib dalam kurikulum SMP. Melalui
mata pelajaran ini siswa-siswi akan mendapat kesempatan
untuk mengkaji berbagai teori, proses, dan peristiwa yang
terjadi di alam termasuk dalam diri manusia sendiri.
Dari modul mata pelajaran IPA Terpadu kelas IX
ini, mengacu pada Standar Isi 2006 dan KTSP terdiri SK:
1. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia.
Agar tujuan yang dirancang pada modul ini dapat dikuasai
siswa dengan baik, siswa diminta mempelajari modul sesuai
dengan petunjuk yang ada pada modul. Selain itu siswa
diminta mengerjakan semua latihan dan tugas yang
diberikan. Semoga berhasil dan sukses
B e t i H a r t a t i | iii