Page 11 - Salinan dari White And Navy Financial Report Cover Page
P. 11
BAHAN AJAR ELEKTRONIK
PENCEMARAN LINGKUNGAN
PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI
PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI
Siapkan perangkat elektronik seperti handphone atau laptop.
Klik link bahan ajar elektronik yang diberikan Bapak/Ibu gurumu.
Gunakan tombol berikut untuk mempermudah pemakaian bahan ajar
elektronik.
No. Simbol Fungsi
1. Memperbesar tampilan layar
2. Mencari kata kunci
3. Daftar isi
4. 6-7/90 Nomor Halaman
5. Kembali ke halaman sebelumnya
6. Kembali ke halaman pertama
7. Kembali ke halaman sebelumnya
8. Menuju ke halaman berikutnya
9. Menuju ke halaman terakhir
10. Menuju ke halaman berikutnya
11. Mengatur volume suara
12. Membagikan link
13. Memperbesar tampilan layar secara penuh
14. Membagikan link melalui email
15. T Memilih Teks
Tabel 1. Daftar Tombol pada Flip PDF Professional
x
Terintegrasi Etno-STEM | Fisika SMA/MA Kelas X Fase E