Page 8 - modul ajar profesi pekerjaan dibidang pemasaran
P. 8

-  Guru  memberikan  pertanyaan  pemantik  tentang  konsep
                                                 ilmu ekonomi pada siswa

                         Kegiatan Inti    Tahap 1 : Mengorientasikan Siswa pada Masalah

                         (65 menit)          -  Guru  meminta  siswa  untuk  mengamati  video  yang  akan
                                                 diputar           pada            link           berikut.
                                                 https://youtu.be/0WWdzmkTUp0?si=D8Mhvj3bB-
                                                 kERP_v

                                             -  Selesai  menayangkan  video,  guru  bertanya,  “Apakah
                                                 presenter televisi dalam tayangan video merupakan sebuah
                                                 profesi  atau  pekerjaan?  Bagaimana  komentar  peserta
                                                 didik?’.

                                             -  Peserta  didik  saling  memberi  komentar  pada  tayangan
                                                 video. Peserta didik diminta memberi alasan atas komentar
                                                 yang disampaikan.

                                          Tahap 2 : Mengorganisasikan Siswa untuk Belajar

                                             -  Guru  mengajak  peserta  didik  berdiskusi  dengan
                                                 membentuk kelompok diskusi sebanyak 5 kelompok. Guru
                                                 memberi tugas pada masing- masing kelompok. Kelompok
                                                 1  membahas  tentang  pengertian  profesi,  kelompok  2
                                                 membahas  tentang  pengertian  pekerjaan,  kelompok  3
                                                 membahas  tentang  contoh-  contoh  profesi,  kelompok  4
                                                 membahas tenntang contoh-contoh pekerjaan, kelompok 5
                                                 membahas tentang kelebihan profesi dibanding pekerjaan.
                                          Tahap 3 : Membantu penyelidikan Mandiri dan Kelompok

                                             -  Peserta didik baik kelompok 1 sampai 5 diarahkan untuk
                                                 mencari  dan  menganalisis  masalah  tersebut  berdasarkan
                                                 diskusi kelompok.

                                             -  Peserta didik kemudian memecahkan permasalahan yang
                                                 terjadi tersebut dengan diskusi kelompok.
                                          Tahap 4 : Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya

                                             -  Peserta  didik  diamati  dan  diberikan  bantuan  berkaitan

                                                 kesulitan  yang  dialami  selama  proses  diskusi  kelompok
                                                 dalam pembuatan laporan sehinga siap dipresentasikan









                        Modul Ajar DASAR-DASAR PEMASARAN  Kelas X – Mona Yuliana
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13