Page 51 - elda punya
P. 51
E-MODUL KESETIMBANGAN KIMIA BERBASIS INKUIRI TERBIMBING
TERINTEGRASI VIRTUAL LABORATORY
Konstanta Kesetimbangan
Berdasarkan Tekanan Parsial
ORIENTASI
Materi Pendukung
Untuk reaksi yang melibatkan gas, tetapan
kesetimbangan juga dapat dinyatakan dengan
tekanan parsial gas dalam campurannya. Hal ini
dapat dipahami dari Hukum Gas Ideal dimana
konsentrasi molar gas � � berbanding lurus dengan
tekanannya (P).
= atau ∝
Dengan P (atm) = tekanan; V = volum (L); n = jumlah
mol; R = tetapan molar gas; T = suhu (K). Jadi, apabila
reaksi kesetimbangan dinyatakan sebagai :
aA+ Bb cC + dD
Maka persamaan tetapan kesetimbangan
berdasarkan tekanan parsial gas, yang
dilambangkan dengan Kp, adalah
( ) ( )
=
( ) ( )
KI MI A KE L AS XI S MA/MA Halaman 30