Page 9 - Modul CEP Ikatan Kimia
P. 9
3.
3.5.1 Menyimpulkan kecenderungan suatu unsur untuk mencapai kestabilannya
3.5.2 Menerapkan teori Lewis tentang ikatan kimia dan menuliskan struktur Lewis
3.5.3 Membandingkan proses pembentukan ikatan ion dan ikatan kovalen
3.5.4 Menganalisis jumlah elektron yang digunakan untuk berikatan dalam suatu molekul
3.5.5 Menjelaskan perbedaan sifat senyawa ion dan senyawa kovalen
3.5.6 Menjelaskan proses pembentukan ikatan kovalen tunggal dan ikatan kovalen
.............rangkap
3.5.7 Menjelaskan proses pembentukan ikatan kovalen koordinasi
3.5.8 Menentukan molekul yang tidak memenuhi aturan oktet
3.5.9 Menganalisis jenis ikatan yang terdapat pada molekul ikatan campuran
3.6.1 Memprediksi bentuk molekul berdasarkan VSEPR
4.6.1 Membuat bentuk molekul suatu senyawa menggunakan molymod
3.7.1 Menganalisis sifat-sifat logam dikaitkan proses pembentukan ikatan logam.
3.5.10 Menjelaskan ikatan kovalen polar dan ikatan kovalen nonpolar serta senyawa
...............polar dan nonpolar
4.5.1 Merancang alat peraga struktur Lewis
4.5.2 Merancang percobaan untuk menganalisis kepolaran senyawa
4.5.4 Merancang produk kewirausahaan lampu lava
3.6.1 Memprediksi bentuk molekul berdasarkan VSEPR
3.7.2 Membandingkan jenis-jenis interaksi antar molekul (gaya Van Der Walls, gaya
............London, dan ikatam hidrogen)
3.7.3 Menjelaskan interaksi antar molekul dan konsekuensinya terhadap sifat fisik
.............senyawa
4.7.1 Menghubungkan interaksi antarmolekul dengan sifat-sifat fisik
4.7.2 Merancang produk kewirausahaan lilin aromaterapi