Page 89 - SOFTSKILL
P. 89

7.4.2. Masalah
                       Mencegah penyelesaian masalah yang salah, dan menemukan penyelesaian masalah yang
               tepat, maka pengertian maslah yang tepat pula sangat diperlukan, dengan demikan akan terjadi
               persepsi  yang  sama  antara  klien  dengan  konseler  atau  antar  sesama  teman  yang  saling
               berkonsultasi.

               Masalah adalah  7.4-2




                                                  M = (H-K) X P


               M = Masalah

               H = Harapan

               K= Kenyataan                                                                   -                   =

               P = Peduli

               Dengan demikian,

                                                   MASALAH adalah

                                       adanya KESENJANGAN atau perbedaan

                                           antara harapan dengan kenyataan,


                                 dan harus ada KEPEDULIAN untuk menyelesaikan.

                                                    Gambar 7.4-2: Masalah
               Lebih jauh dari ini maka:

               1) masa lalu adalah masalah dan masa depan adalah masalah,

               2) cita-cita adalah masalah dan target adalah masalah,

               bila  ada  perbedaan  yang  terjadi  dan  ada  kepedulian  untuk  diselesaikan,  dipecahkan  atau
               diperbaiki: maka penting di tegaskan dan ditentukan secara tepat dan benar dalam pembicaraan
               dan penyelesaian masalah jangan sampai salah jalan dan salah kaprah. Sejak awal tentukan dan
               sepakati masaah dengan: TEPAT

                                                        dan BENAR

               untuk  menghindari  terlanjur  salah  dan  terjadi  membicarakan  masalah  bukan  menyelesaikan
               masalah.




               7.4-2  https://samahitawirotama.com/tahap-pemecahan-masalah-yang-efektif/, 2022-04-03, 12:36pm
                                                                                                           88
   84   85   86   87   88   89   90   91   92   93   94