Page 23 - E-Modul Matematika Kelas V SD
P. 23

Mencari Volume Balok Bila Diketahui Ukuran Tertentu


                  Volume balok  di  bawah ini dapat  ditentukan dengan mengalikan Panjang, lebar, dan

                  tinggi balok.




                                                                            Tinggi






                                                     Panjang

                  Volume balok dapat diformasikan sebagai berikut.



                                                                       Keterangan

                                                        t              V adalah volume

                                                                       p adalah panjang

                                                   l                   l adalah lebar

                                 p                                     t adalah tinggi

                            V = p x l x t




                  Contoh

                  Hitunglah volume balok di bawah ini!


                                                                  Penyelesaian

                                                                  Ukuran balok
                                                    2 cm
                                                                  P = 4 cm, l = 2 cm, t = 2 cm

                                                                  V = 4 X 2 X 2 = 16
                                                2 cm
                                                                                                3
                                                                  Jadi, volumenya adalah 16 cm
                              4 cm






                                                             17
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28