Page 31 - E-Modul Fisika Terintegrasi Model PBL dengan Smartphone
P. 31

E-modul Fisika Terintegrasi Model PBL dengan Smartphone



                   5.  Infrastruktur yang Buruk



















                                Gambar 8. Infrastruktur yang Buruk
                           Penuaan  infrastruktur  peralatan  pembangkit  listrik  dapat  menjadi  alasan
                      lain  akan  krisis  energi  global.  Beberapa  negara  menggunakan  peralatan
                      usang  yang  membatasi  produksi  energi  yang  efisien  dan  efektif.  Meskipun
                      pembaruan  infrastruktur  membutuhkan  banyak  biaya  dan  menggunakan
                      sejumlah  besar  sumber  daya  tambahan,  namun  hal  tersebut  dapat
                      menciptakan standar kinerja tinggi dan membantu mencegah krisis energi.
                   6.  Keterlambatan dalam Commissioning Pembangkit Listrik






















                      Gambar 9. Keterlambatan dalam Commissioning Pembangkit Listrik
                           Penundaan  yang  signifikan  dalam  commissioning  (uji  coba)  pembangkit
                      listrik baru dapat mengisi kesenjangan antara permintaan dan pasokan energi.
                      Hasilnya, sistem berada di bawah tekanan besar untuk memenuhi permintaan
                      listrik  sehari-hari.  Ketika  pasokan  tidak  sesuai  dengan  permintaan,  hal
                      tersebut dapat mengakibatkan pelepasan beban, bahkan pemadaman sistem.










                  Fisika SMA/MA Fase E/Kelas X                                                         19
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36