Page 7 - E-Modul Fungsi Gelombang Bismillah Fiks_Neat
P. 7
GLOSARIUM
Fungsi gelombang : Persamaan matematis yang menggambarkan keadaan
kuantum dari suatu sistem kuantum terisolasi
Mikroskopik : Sangat kecil, tidak mudah dilihat dengan mata
Partikel : Objek kecil yang terlokalisasi atau entitas yang memiliki
sifat gelombang
Probabilitas : Peluang atau kemungkinan suatu kejadian
Interval : Jarak atau tingkat statistik pengukuran
Konstan : Tetap atau tidak berubah
Normalisasi : Proses memastikan bahwa jumlah kuadrat dari nilai
absolut fungsi gelombangnya sama dengan satu
Absolut : Mutlak atau tidak terbatas
Eksplisit : Jelas atau langsung
vi