Page 8 - flipbook pecahan rvs 21 mei revisi akhir.peneltian
P. 8
A.Pengertian Pecahan
Pecahan adalah bagian dari keseluruhan. jika
sebuah benda dibagi menjadi dua bagian sama
besar, nilai setiap bagian adalah setengah atau
satu perdua bagian dari jumlah benda
seluruhnya.
Pecahan dinyatakan dalam bentuk
dengan a disebut pembilang dan b disebut
penyebut.
— Pembilang
Contoh :
— Penyebut