Page 4 - E-MODUL SPLDV KELAS 8
P. 4
P A N D U A N P E N G G U N A A N E - M O D U L
Ayo kita baca terlebih dahulu bagaimana cara mempelajari
E-modul berikut ini :
1. Berdoalah sebelum memulai pembelajaran agar
mendapatkan ridho dan keberkahan dari Allah SWT.
2. Baca dan pahamilah kompetensi materi yang terdapat
dalam e-modul
3. Setelah mengetahui tujuan-tujuan tersebut, mulailah
baca dan pelajari konsep dasar yang ada pada baba tau
sub bab.
4. Pelajarilah modul ini dengan baik dan beruntun. Mulailah
mempelajari materi yang ada didalam e-modul
5. Amatilah dengan baik video-vidio yang ada didalam E-
modul
6. Lengkapilah setiap bagian aktivitas dan tugas yang
terdapat dalam e-modul dengan penuh semangat
7. Gunakan Glosarium yang disiapkan dalam e-modul,
untuk mempermudah proses belajar
8. Inti dari penyajian materi ini adalah proses pemahaman
konsep suatu materi. Oleh karena itu, bertanyalah pada
guru jika terdapat hal-hal yang kurang dimengerti