Page 21 - EMODUL1-PDS-KELAS-10
P. 21

Soal Latihan

               Soal latihan dijadikan sebagai acuan bagi pendidik untuk menentukan ketuntasan peserta didik
               dalam mempelajari modul. Kriteria penilaian yang digunakan sampai dengan menentukan skor akhir
               sebagai berikut.

               Pilihan Ganda

               Skor 1 untuk setiap jawaban benar, maka skor maksimal 1. Berikut pembahasan dan kriteria
               penilaian untuk latihan soal pilihan ganda.

                                                                                                  Skor maksimal
                                                       Pembahasan
                 No
                  1    Dalam menyusun suatu program, langkah pertama yang harus dilakukan adalah ...    1
                       Jawaban: B. Membuat Algoritma.

                  2    Pseudocode yang di gunakan pada penulisan algoritma berupa ….                    1
                       Jawaban : C Bahasa pemrograman.

                  3    Pada pembuatan program komputer, algoritma dibuat ...                            1
                       Jawaban: A. Sebelum pembuatan program

                  4    Tahapan dalam menyelesaikan suatu masalah adalah ....                            1
                       Jawaban: D. Masalah-Model-Algoritma-Program-Eksekusi-hasil


                  5    Diketahui bahwa kantong P kosong. Kantong Q berissi 10 buah kelereng dan kantong R berisi 15   1
                       kelereng. Apabila yang terbawa hanya sebuah kantong dan di katakan BUKAN kantong P yang
                       terbawa, maka jumlah kelereng yang terbawa adalah…
                       Jawaban: C. 10 atau 15
                  6    Diberikan algoritma : Apabila warna merah maka jadi hijau. Apabila warna hijau maka jadi putih, selain   1
                       warna merah dan hijau maka jadi ungu. Jika kondisi input warna adalah hitam, maka warna jadi  ...
                       Jawaban:  B.  Ungu

                  7    Istilah” perulangan “ dalam pemograman pascal dikenal dengan ....                1
                       Jawaban:     E.  Looping

                  8    Menggambarkan program secara logika merupakan fungsi dari...                     1
                       Jawaban: A. Flowchart
                  9    Berikut ini yang termasuk operator aritmatika yaitu ...                          1
                       Jawaban: E. Semua benar
                  10   Nama variabel berikut ini yang benar adalah ...                                  1
                       Jawaban: A. NamaGuru
                                                        Total Skor                                     10



                                                               (Skor pilihan ganda )
                      Nilai latihan soal Anda =                                            X 100% =
                                                                        25




                                                     PEMROGRAMAN DASAR – MODUL 1 (Algoritma Pemrograman)     20
   16   17   18   19   20   21   22   23   24