Page 10 - contoh projek
P. 10

Teori Ledakan Besar/Big Bang


                               Teori Pasang Surut Gas
                                                                                                         Teori ini menyebutkan bahwa Bumi terbentuk
                                                                                                         selama puluhan miliar tahun. Mulanya, terdapat
             sebuah bintang besar mendekati Matahari
                                                                                                         gumpalan kabut raksasa yang berputar pada
             dalam jarak dekat dan menyebabkan terjadinya                                                porosnya. Putaran tersebut menyebabkan

             pasang surut pada tubuh Matahari yang saat

             itu masih berupa gas.                                                                       bagian-bagian kecil dan ringan dari kabut
                                                                                                         terlempar ke luar dan berkumpul membentuk
             Saat bintang tersebut mendekat, akan                                                        cakram raksasa. Di satu waktu, gumpalan kabut

             terbentuk gelombang raksasa pada tubuh
                                                                                                         raksasa itu meledak membentuk galaksi dan
             Matahari yang disebabkan oleh gaya tarik
                                                                                                         nebula-nebula.
             bintang. Gelombang tersebut mencapai

             ketinggian yang luar biasa dan menjauh dari                                                 Selama kurang-lebih 4,6 miliar tahun, nebula-
                                                                                                         nebula tersebut membeku dan membentuk
             inti Matahari menuju bintang tersebut.                                                      Galaksi Bima Sakti yang di dalamnya terdapat

             Gelombang yang membentuk lidah pijar akan
                                                                                                         Tata Surya. Bagian ringan yang terlempar keluar
             mengalami perapatan gas hingga terpecah
                                                                                                         di awal mengalami kondensasi hingga
             menjadi planet-planet.
                                                                                                         membentuk gumpalan yang mendingin dan

                                                                                                         memadat menjadi planet-planet, termasuk Bumi.
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15