ALAM SEMESTA
Universe (alam semesta berasal dari bahasa Perancis
kuno (Univers/Universum), dari kata :
#Uni yang berarti satu
#Vorsum yang berarti sesuatu yang berputar,
menggulung, berubah.
Lucretius mengartikan alam semesta sebagai semua yang
bergulung/bergabung menjadi satu
Gambar 1. Lucretius