Page 33 - E-modul Usaha dan Energi
P. 33
C. Sebesar 300 watt
D. Sebesar 200 watt
E. Sebesar 100 watt
8. Rani memiliki massa tubuh sebsar 47 kg. Setiap hari dia pergi kesekolah dengan
naik sepeda yang kecepatan sepedanya 2 m/s. Hari ini dia bangun terlambat dan
ayahnya sudah pergi kerja sehingga waktu yang dibutuhkan untuk menempuh
sekolahnya harus lebih cepat dari biasanya. Agar rani tidak terlambat sampai
kesekolah, hal yang bisa dilakukan rani adalah ….
A. Memperkecil kecepatan mengayuh sepeda menjadi 3 m/s dengan energi 40 J
B. Memperbesar kecepatan mengayuh sepeda menjadi 4 m/s dengan energi 300 J
C. Memperbesar kecepatan mengayuh sepeda menjadi 6 m/s dengan energi 426 J
D. Memperbesar kecepatan mengayuh sepeda menjadi 4 m/s dengan energi 376 J
E. Memperkecil kecepatan mengayuh sepeda menjadi 2 m/s dengan energi 100 J
9. Rendi adalah seorang kurir. Suatu hari dia ingin memindahkan barang-barang yang
akan dikirim ke gudang penyortiran dari luar dengan menggunakan troli. Berat
barang yang akan dipindahkan adalah sebesar 80 kg. Jarak kegudang adalah 10 m.
Dia menarik troli tersebut menggunakan tali dengan gaya 20 N dan sudut 60˚
terhadap lantai. Namun, Rendi tidak dapat menarik troli tersebut. Solusi yang dapat
dilakukan agar mampu memindahkan barang ke gudang adalah dengan cara….
A. Gaya tarik diubah menjadi gaya dorong dengan usaha 180 J
B. Gaya tarik diubah menjadi gaya dorong dengan usaha 100 J
C. Gaya tarik diubah menjadi gaya dorong dengan usaha 200 J
D. Gaya tarik diubah menjadi gaya dorong dengan usaha 280 J
E. Gaya tarik diubah menjadi gaya dorong dengan usaha 300 J
10. Jesslyn mengendarai sepeda motor bermassa 100 kg di jalan yang mulus dengan
kecepatan awal 15 m/s. Usaha yang dilakukan oleh sepeda motor tersebut adalah
10.000 J. Ditengah perjalanan, dia mendapat telepon dari rumah bahwasanya
ibunya sakit dan harus segera dibawa berobat. Hal yang harus dilakukan Jesslyn
agar sampai dirumah tepat waktu adalah….
27