Page 55 - Zulkhairunnas E-Modul materi sel kelas XI SMA/MA
P. 55
SEL
4. Buatlah dalam bentuk laporan dan dikumpulkan pada guru
bidang studi.
B. Transpor Membran
Petunjuk kerja.
1. Tontolah video di atas dengan cara mengklik video untuk
memutanya, kemudian amatilah video tersebut sampai habis.
2. Setelah itu buatlah hasil pengamatan mengenai campuran air
teh (untuk difusi) dan tabel perubahan berat kentang (untuk
osmosis) berdasarkan video di kertas HVS atau double folio.
3. Kemudian jawablah pertanyaan dibawah ini.
a. Jelaskan pengertian difusi dan osmosis, serta persamaan dan
perbedaan antara keduanya.
b. Mengapa air di dalam gelas beker menjadi berubah warnanya
setelah dicampurkan teh ?
c. Berapakah waktu yang diperlukan dalam proses perubahan
warna hingga konsentrasi zat menjadi sama?
d. Apakah terjadi perubahan pada kentang yang dimasukan
kedalam air ? Jelaskan kenapa hal itu bisa terjadi !
4. Buatlah dalam bentuk laporan dan dikumpulkan pada guru
bidang studi.
E-MODUL BIOLOGI SMA/MA Page 47