Page 36 - TEMA 2
P. 36

Pembelajaran 5:                                                                                                  T2  St2
                                                                                                             P5

                                                                                                                          Muatan
         Penyakit pada Organ Pernapasan                                                                                      IPA

                                                                                                                      KD 3.2 dan 4.2




        Emfisema                                     Kanker                                        Tuberkulosis
                                                     paru-paru                                     (TB)



             • Kerusakan jaringan di                       • Pertumbuhan sel-sel                        • Penyakit paru-paru yang
               sekitar saluran                              paru-paru yang tidak                          ditandai dengan
               bronkiolus dan alveolus.                     terkendali dan dapat                          munculnya bintil-bintil
                                                            menyebar luas ke                              pada dinding alveolus
             • Gejala: sesak napas                          seluruh tubuh.                                dan dapat menyebabkan
               yang hebat.                                                                                kematian pada jaringan
                                                           • Gejala: batuk yang
             • Penyebab: polusi udara                       terus-menerus,                                di sekitarnya.
               dan zat-zat berbahaya                        penurunan berat badan,                      • Gejala: napas terengah-
               dalam rokok.                                 nyeri dada.                                   engah, demam, keringat

             • Pengobatan: meminum                         • Penyebab: zat-zat                            di malam hari.
               obat sesuai resep                            berbahaya yang ada di                       • Penyebab: bakteri
               dokter, dan menjaga                          dalam rokok.                                  Mycobacterium
               pola hidup sehat.                                                                          tuberculosis.
                                                           • Pengobatan:
                                                            kemoterapi dan                              • Pengobatan: minum obat
                                                            radioterapi.                                  sesuai resep dokter.
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41