Page 19 - e-module laju reaksi JULI 2023 fix_Neat
P. 19

Fenomena






                                Pernahkah  kalian  memasukan  bubuk  kopi  kedalam  air?  Saat
                         memasukan  bubuk  kopi  kedalam  air,  tentunya  bubuk  kopi  itu  akan
                         terlarut  dengan  air,  terlarutnya  kopi  ini  ditandai  dengan  perubahan
                         warna air, dimana air yang sudah tercampur dengan bubuk kopi akan
                         berwarna coklat kehitaman. Perhatikanlah gambar dibawah ini :

















                                    Gambar 1                                   Gambar 2



                                 Pada  gambar  1  terdapat  2  sendok  bubuk  kopi  yang  akan
                          dimasukan  kedalam  air,  sedangkan  pada  gambar  2  terdapat  1
                          sendok bubuk kopi yang akan dimasukan kedalam air. Dari kedua
                          gambar  ini  manakah  air  yang  akan  mengalami  perubahan  warna
                          terlebih dulu? Air yang akan mengalami perubahan warna terlebih
                          dulu adalah air pada gambar 1. Hal ini dikarenakan banyaknya bubuk
                          kopi yang digunakan pada gambar 1 lebih banyak daripada gambar
                          2. Banyaknya bubuk kopi yang terlarut dalam air ini disebut juga
                          sebagai  konsentrasi.  Dari  peristiwa  ini  menunjukan  bahwa
                          konsentrasi memiliki hubungan dengan laju reaksi. Hubungan antara
                          Konsentrasi dengan laju reaksi ini akan dibahas pada persamaan laju
                          reaksi atau “Hukum Laju Reaksi”.













                                        KIMIA KELAS XI SMA/MA                                            18
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24