Page 10 - E-modul Keanekaragaman Hayati
P. 10
f. Refleksi Diri!
E-modul ini juga dilengkapi dengan refleksi pada setiap kegiatan
pembelajarannya. Sehingga dapat membantu Ananda untuk mengetahui
bagian materi apa dalam belajar yang masih kurang dimengerti. Tampilan
Refleksi Diri! lihat pada gambar 9.
Gambar 9. Tampilan Refleksi Diri!
g. Glosarium
Pada e-modul ini juga dilengkapi glosarium untuk membantu peserta
didik memahami kata atau istilah yang digunakan penulis. Tersusun secara
alfabet dan dapat ditemukan pada materi dengan tulisan berwarna biru, yang
dapat di klik. Seperti yang terlihat pada gambar 10.
Gambar 10. Tampilan Glosarium pada E-modul .
vi