Page 82 - Produk Modul Elektronik Inovasi Teknologi Biologi
P. 82

b.  Hilangnya Plasma Nutfah


                       Penemuan  organisme  transgenik  menimbulkan  kecenderungan

               masyarakat untuk membudidayakan organisme yang seragam. Akibatnya,

               tanaman  asli  nontransgenik  semakin  berkurang  dan  dapat  menyebabkan

               kepunahan.












                                                                                   Klik Gambar









                                                               (Hackett, 2021)

                  Gambar 36. Contoh Kasus Hilangnya Plasma Nutfah di Amerika Serikat
                              akibat Tanaman Rekayasa Genetika (1903 - 1983)



               c.  Dapat Menciptakan Mikroorganisme Patogen Baru


                       Manipulasi  genetik  dari  mikroorganisme  berkemungkinan  dapat

               menciptakan patogen baru. Hal ini akan sangat membahayakan ekosistem

               jika mikroorganisme tersebut terlepas dan keluar dari laboratorium atau

               dimanfaatkan oleh oknum tertentu  untuk tujuan negatif.


               2.  Bidang Sosial Ekonomi

                       Kesenjangan  sosial  dan  ekonomi  pada  masyarakat  karena  produk-

               produk dari petani dan peternak tradisional mulai tersisih sebab munculnya

               produk  rekayasa  genetika.  Hal  ini  mengakibatkan  banyak  petani  dan


               peternak  tradisional  kehilangan  mata  pencaharian.  Petani  atau  peternak
               yang ingin mengembangkan bibit hasil bioteknologi mau tidak mau harus


               membayar royalti kepada pihak penemu bibit tersebut.




                                                                                                       56
   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87