Page 33 - Modul Elektronik Syifa 1
P. 33
PERMASALAHAN 1
LINK
MENAFSIRKAN, MENERAPKAN
DAN MENGEVALUASI HASIL
MATEMATIKA
Jadi, panjang dari kebun apel yang dimiliki pak Adi adalah 15 m,
sedangkan lebarnya adalah 6 m.
Gimana teman-teman ?...
sudah paham belum nih?
untuk menambah pengetahuanmu mari
kita simak contoh penyelesaian SPLDV
dengan menggunakan metode grafik
berikut yaa!!!