Page 3 - Modul Ajar SPLDV
P. 3
Ilustrasi 1
Misalkan Budi membeli sekilo buah apel seharga Rp 30.000,-.
Sekilo buah apel memiliki jumlah yang sama yaitu 10 buah apel.
Bagaimanakah model matematika dari permasalahan diatas?
Bagaimana pula cara menentukan harga satuan dari buah apel
tersebut?
Setelah memahami ilustrasi 1 diatas, diketahui bahwa dalam satu
kilo apel berisi 10 buah apel dengan harga perkilonya adalah
Rp30.000,-. Lalu langkah apa yang harus dilakukan untuk
menyelesaikan masalah diatas?
Langkah 1 adalah memisalkan apel tersebut sebagai sebuah
symbol atau variabel
Misal : banyaknya apel =
Langkah 2 adalah buatlah persamaan linear satu variabelnya
1 kilo apel = Rp 30.000,-
10 buah apel = Rp 30.000,-
10 = 30.000
=
= 3.000
Maka harga satuan untuk apel adalah Rp 3.000,-
2