Page 5 - E_MODUL_PANCASILA1
P. 5

D. Tahap atau Arul Projek





             1. Tahap  pengenalan  Mengenalkan  peserta  didik

                 tentang pentingnya pelestarian lingkungan

             2. Tahap  kontekstualisasi  Mengkomunikasikan  hal-hal

                 yang dapat membantu dalam penyelesaian projek

             3. Tahap  aksi  Bersama-sama  mewujudkan  pelajaran


                 yang  mereka  dapat  melalui  aksi  nyata  atau
                 mempraktikkannya


             4. Tahap refleksi dan tindak lanjut Menggenapi proses

                 dengan  penguatan  dari  guru,  berbagi  praktik  baik

                 dalam  usaha  pelestarian  lingkungan,  evaluasi,  dan

                 refleksi. Menyusun langkah strategis.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10