Page 17 - ebook_energi_sitinurkhayati
P. 17
➢ Pemanfaatan dalam irigasi.
➢ Perkembangbiakan tumbuhan.
➢ Sebagai ventilasi pabrik.
➢ Pembentukan batuan angin.
➢ Mengeringkan pakaian dan rambut Angin.
d. Biomassa
Secara bahasa, biomassa berarti jumlah total atau berat
organisme pada volume dan area tertentu, atau merujuk
pada bahan organik yang digunakan sebagai bahan bakar,
terutama untuk pembangkit listrik. Secara harfiah,
biomassa adalah sebuah bentuk dari energi terbarukan yang
berasal dari bahan organik seperti hewan dan tumbuhan.
Sumber: lindungihutan.com/blog/
kenalan-dengan-energi-biomassa
Gambar. Pohon jati, tebu, dan singkong merupakan
contoh tanaman yang dapat dijadikan sebagai penghasil
biomassa
17