Page 17 - FlipBook Optik Geometri
P. 17

16






              Lensa  cembung  memiliki  ciri  lebih  tebal  di  tengah-tengahnya  daripada  pinggirnya.
             Apabila di raba, akan terasa permukaan di bagian tengahnyalebih cembung.  Dari  ke enam
             bentuk lensa, yang termasuk kategori lensa cembung (positif) adalah:
                ·bikonveks,
                ·plan konveks,
                ·konkaf-konveks.
              Jika sinar-sinar sejajar kamu lewatkan pada lensa cembung, sinar- sinar biasnya akan
             berkumpul pada satu titik. Sifat lensa  cembung  adalahmengumpulkan  sinar (konvergen).
             Titik pertemuan sinar-sinar bias disebut titikfokus (titik api).
















              1. Sinar-sinar istimewa pada lensa cembung


             1.   Sinar yang datang sejajar dengan sumbu utama akan dibiaskan melalui titik fokus
             F1.
















             2. Sinar yang datang melalui titik fokus pasif F2 akan dibiaskan sejajar dengan sumbu
             utama.
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22